Sahabat Saya Sekalian | Udara merupakan suatu campuran gas, yang terdapat pada lapisan yang mengelilingi Bumi. Dan komponen campuran gas tersebut tidak selalu konstan. Selain itu, udara juga merupakan atmosfer yang berada di sekeliling Bumi, yang fungsinya amat sangat penting bagi kehidupan manusia di muka Bumi.
Angin juga termasuk udara, akan tetapi udara yang bergerak. Angin sendiri terjadi, akibat adanya rotasi bumi, serta adanya perbedaan tekanan udara di sekitarnya. Angin bergerak, dari tempat yang memiliki tekanan udara tinggi, ke tempat yang memiliki tekanan udara lebih rendah.
Angin juga termasuk udara, akan tetapi udara yang bergerak. Angin sendiri terjadi, akibat adanya rotasi bumi, serta adanya perbedaan tekanan udara di sekitarnya. Angin bergerak, dari tempat yang memiliki tekanan udara tinggi, ke tempat yang memiliki tekanan udara lebih rendah.
Berbicara mengenai udara, pernahkah terbesit dalam pikiranmu sahabat, pertanyaan tentang apa yang akan terjadi, bila Bumi mengalami hampa udara?. Nah berdasarkan hal tersebut, pada kesempatan kali ini kita akan bahas buat kamu sekalian sahabat, mengenai perkara yang terjadi apabila Bumi alami hampa udara.
Tanpa membuang waktu lebih lama lagi, karena sepertinya kamu juga sudah tidak sabar untuk mengetaui, mengenai perkara apakah yang akan terjadi, apabila Bumi ini mengalami hampa udara?. Berikut ini ulasannya :
Dan ternyata, apabila Bumi mengalami hampa udara, maka gaya gravitasi di planet ini akan menghilang. Hal tersebut, dapat membuat segala benda baik padat maupun cair, yang ada di permukaan Bumi, terapung-apung atau melayang-layang di udara.
Dalam keadaan hampa udara, tubuh manusia pun akan bertambah tinggi, sekitar 2 hingga 5 cm. Hal itu dapat terjadi, akibat jarak antar tulang akan melebar, sehingga membuat kaki manusia bertambah panjang. Selain itu, dalam keadaan hampa udara, bobot semua benda yang ada di permukaan Bumi pun, akan menjadi nol selalu.
Baca Juga : Inilah Enam Tempat Di Dunia Dengan Tingkat Polusi Paling Tinggi
Itulah ulasan mengenai perkara yang dapat terjadi, apabila bumi alami hampa udara, sahabat sekalian. Ternyata, udara yang ada di planet Bumi ini, memiliki fungsi yang sangat besar, dalam menjaga kestabilan kehidupan di planet ini. Maka dari itu sudah sepatutnya, kita menjaga kebersihan lingkungan termasuk juga udara, dengan sangat baik. Semoga informasi tersebut bermanfaat serta dapat menambah wawasan kamu sekalian.