Lorongperihal.id | Terdapat banyak sekali cara, untuk menilik dan menerka kepribadian seseorang, terutama sekali kepribadian para wanita. Mulai dari melalui zodiak, ataupun berdasarkan tulisan tangannya. Memang tidak akan sepenuhnya akurat, dan terkadang sifat serta kepribadiannya justru bertolak belakang, dengan apa yang sudah diterka oleh orang-orang.
Beberapa waktu kebelakang, ada sebuah tren baru di beberapa negara, dimana orang-orang percaya bahwa kepribadian atau sifat seorang wanita, dapat diterka melalui warna celana dalam yang sering dipakainya. Bagaimana mungkin ya?. Kepribadian seorang wanita dari warna celana dalam, ternyata tak lepas dari trend kekinian yang telah menggeser trend masa lalu, yang dianggap sudah kuno atau itu-itu saja.
Saat ini banyak kaum hawa yang sangat senang dengan ragam, model, dan juga warna celana dalam, yang sangat mencolok dan lebih mendeskripsikan tentang dirinya. Walau pun kemungkinannya sangat kecil bagi kita, untuk mengetahui kaum hawa menggunakan model dan warna celana dalamnya. Tapi tidak bisa dipungkiri, bahwasannya terkadang kita menemukan momen dimana secara tidak sengaja, kita melihat celana dalam yang dipakai seorang wanita. Bukan begitu?
Kemudian timbul sebuah pertanyaan, memangnya kepribadian wanita seperti apa sajakah, yang dapat tercermin dari celana dalam yang dipakainya?. Nah berdasarkan hal tersebut, pada kesempatan kali ini kita akan bahas buat kamu sekalian sahabat, mengenai beberapa kepribadian seorang wanita yang tercermin dari celana dalam yang sering dipakainya.
Tanpa membuang waktu lebih lama lagi, karena sepertinya kamu juga sudah tidak sabar untuk mengetahui, mengenai apa sajakah kepribadian seorang wanita, yang tercermin dari celana dalam yang sering dikenakannya?. Berikut ini ulasannya :
Baca Juga : Benarkah Tanggal Lahir Dapat Menggambarkan Kepribadian Kita?
- Kepribadian Wanita Yang Suka Menggunakan Celana Dalam Warna Biru
Kamu suka warna biru?. Warna biru untuk celana dalam, terlebih lagi untuk celana dalam wanita, masih sangat jarang ditemukan. Namun jika kamu pernah secara tidak sengaja, melihat seorang wanita mengenakan celana dalam warna biru, bisa diartikan bahwa wanita tersebut sangat fashinonable.
Diyakini, bahwa wanita yang suka memakai celana dalam warna biru, memiliki minat yang sangat tinggi terhadap fashion dan style. Dan dalam hubungan percintaan dan pertemanan, para pecinta warna biru ini memiliki sifat yang setia, langgeng, serta mereka juga sangat menghargai persahabatan.
- Kepribadian Wanita Yang Suka Menggunakan Celana Dalam Warna Kuning
Diyakini, bahwa wanita yang suka mengenakan celana dalam warna kuning, memiliki kepribadian yang nyata dan transparan. Siapa saja dipersilakan untuk mempercayai wanita, yang suka memakai celana dalam kuning. Tidak ada kepura-puraan dalam sifatnya. Mereka akan menampakkan, segala sesuatu kepada siapapun secara nyata, seperti apa yang ada di dalam hatinya. Wanita-wanita macam ini, sangat jauh dari kontroversi, dan mereka adalah sosok orang yang baik hati.
- Kepribadian Wanita Yang Suka Menggunakan Celana Dalam Warna Hitam
Wanita yang gemar mengenakan celana dalam warna hitam, dikatakan sebagai wanita yang tahu bagaimana membangkitkan potensi seseorang, tanpa perlu bergantung pada hal-hal lainnya. Jika telah menemukan tambatan hati, mereka akan mencurahkan seluruh hatinya, kepada pria yang menjadi pasangannya.
- Kepribadian Wanita Yang Suka Menggunakan Celana Dalam Warna Ungu
Penyukai celana dalam berwarna ungu, memiliki sisi sederhana dalan sifatnya, namun tetap bergaya. Mereka lebih suka hal-hal mewah, meskipun berkonsep sederhana. Intinya adalah simple. Mereka yang menyukai celana dalam warna ungu ini, merupakan orang yang antimainstream dan cenderung pendiam, meskipun sudah mengenal orang-orang.
- Kepribadian Wanita Yang Suka Menggunakan Celana Dalam Warna Merah
Warna merah adalah warna sensualitas, dan wanita yang menyukai celana dalam warna merah, sebenarnya memiliki sisi sensualitas yang ingin diketahui orang-orang. Wanita-wanita semacam ini, sangat yakin dengan kekuatan dan sensualitas tubuhnya, begitu percaya diri ketika menggunakan celana dalam berwarna merah.
- Kepribadian Wanita Yang Suka Menggunakan Celana Dalam Warna Putih
Sebagian besar wanita berusia di atas 30 atau 40 tahun, lebih cenderung suka dengan celana dalam berwarna putih. Hal itu menunjukkan sisi lembut dari kepribadian mereka. Wanita yang mengenakan celana dalam putih, percaya terhadap inner beauty dan mengesampingkan penampilan luar. Wanita seperti ini, percaya akan menjadi seksi pada waktu yang tepat, dan tempat yang tepat. Mereka sangat berpikiran terbuka, lurus ke depan, dan penuh dengan perencanaan yang matang. Namun terkadang juga menjadi sosok yang membosankan.
- Kepribadian Wanita Yang Suka Menggunakan Celana Dalam Warna Pink
Jika ada wanita yang memakai atau menyukai celana dalam pink, maka sebenarnya mereka adalah sosok yang pemalu dan sopan. Namun jangan salah, mereka yang menggunakan celana dalam warna pink, memiliki 'sisi nakal' di dalam dirinya. Hanya saja, mereka tidak langsung menunjukkannya pada semua orang, karena adanya sifat pemalu tadi. Selain itu, mereka juga lucu dan humble. Wanita yang suka dengan celana dalam pink, merupakan sosok terbaik untuk dipercaya, khususnya dalam menjaga rahasia.
- Kepribadian Wanita Yang Suka Menggunakan Celana Dalam Transparan
Dalam sebuah penelitian, warna transparan ini ternyata sangat disukai, oleh sebagian besar kaum wanita. Dan dari warna itulah, kepribadian wanita tersebut bisa dikatakan punya sifat, yang kurang cepat dalam beradaptasi terhadap lingkungan. Karenanya mereka sangat kaku dengan keputusan mereka. Namun sayang, para wanita tipe ini merupakan orang yang lurus ke depan, dan selalu menghindari banyak keramaian. Wanita yang senang dengan celana dalam warna ini, sering merasa kesepian dan memilih untuk menjauh dari orang banyak.
Baca Juga : Benarkan Kepribadian Kita Dapat Tergambar Lewat Tulisan Tangan?
Itulah ulasan mengenai delapan kepribadian wanita, yang dapat kita tilik melalui warna celana dalam yang disukainya, sahabat sekalian. Namun, kamu tidak perlu sepenuhnya percaya dengan hal tersebut. Karena seperti yang telah diutarakan di atas, bahwa terkadang prediksi atau tebakan seperti ini, tidak selalu sesuai dengan kenyataan. Semoga informasi tersebut bermanfaat serta dapat menambah wawasan kamu sekalian.
Dilansir Dari :
www.anakregular.com/2016/09/menebak-kepribadian-wanita-dari-warna-cd.html
www.anakregular.com/2016/09/menebak-kepribadian-wanita-dari-warna-cd.html